Mengajarkan pengembangan dan penerapan TIK untuk meningkatkan kinerja proses bisnis pada organisasi. Melalui metode yang efisien dan efektif, “informasi” yang ada dalam sebuah organisasi dapat diciptakan, diproses, didistribusikan, dan diintegrasikan ke dalam proses bisnis yang ada. Kurikulum dirancang secara aplikatif, tepat guna dan berstandar internasional. Kurikulum dirancang dengan tujuan membekali mahasiswa dengan pengetahuan yang cukup untuk menerapkan dan mengelola teknologi perangkat keras/lunak/komunikasi serta menerapkan teori organisasi, manajemen, dan keuangan/akuntansi dalam bidang bisnis. Lulusan akan memiliki kompetensi mengembangkan aplikasi komputer dan basis data untuk berbagai kebutuhan bisnis; memanfaatkan peluang yang tercipta dari inovasi teknologi informasi; menganalisis kebutuhan, merancang dan mengelola sistem informasi; menemukan dan mempertimbangkan berbagai alternatif solusi bisnis berbasis TIK
Kode
Mata Kuliah
SKS
Prasyarat
1604Z002
Pancasila dan Kewarganegaraan
3
1604Z012
Manusia dan Pengembangan Diri
3
1604Z013
Literasi Digital
2
1604C011
Algorithm and Programming
4
1604C012
Introduction to Computer Science
2
1604C013
Computer Organization and Architecture
2
1604C014
Discrete Mathematics
3
Kode
Mata Kuliah
SKS
Prasyarat
1000Cxxx
Pendidikan Agama
3
1604Z014
Communicative English
2
1600C104
Mathematics
3
1604C021
Object Oriented Programming
4
1604C022
Operating System
3
1604C023
Statistics
3
1604C024
Human Computer Interaction
2
Kode
Mata Kuliah
SKS
Prasyarat
1600C001
Komposisi Bahasa Indonesia
2
1604C031
Data Structure
3
1604C032
Computer Network
3
1604C033
Database
4
1604C034
Software Engineering
5
1607C031
Sistem Informasi Pemasaran
3
Kode
Mata Kuliah
SKS
Prasyarat
1600C106
Aljabar Linier
2
1604C042
AI Fundamental
3
1604C043
Web Programming
3
1604C044
Distributed Programming
3
1604C045
Information Security and Assurance
3
1604C141
Applied Database
3
1607C041
Manajemen SDM dan Organisasi
3
Kode
Mata Kuliah
SKS
Prasyarat
1604C051
Full-Stack Programming
3
1604C052
Native Mobile Programming
3
1604C053
Numerical Methods
2
1604C054
Hybrid Mobile Programming
3
1607C051
Sistem Informasi Produksi dan SCM
3
1607C052
Tata Kelola dan Audit IT
3
1607C053
IT Leadership & Management
3
Kode
Mata Kuliah
SKS
Prasyarat
1604Z001
Kewirausahaan dan Inovasi
3
1604C061
Leadership and Professional Ethics
2
1604C063
Web Framework Programming
3
1607C061
Sistem Informasi Geografis
3
1607C062
Sistem Informasi Akuntansi
3
1607C063
Enterprise Resource Planning
3
Kode
Mata Kuliah
SKS
Prasyarat
1607C09X
MK PILIHAN PROGRAM
3
1604C071
Research Methodology
3
1604C072
Kerja Praktek
2
Kode
Mata Kuliah
SKS
Prasyarat
1604C081
Tugas Akhir
5
Kode
Mata Kuliah
SKS
Prasyarat
1607C09A
Topik Khusus SIA
3
1607C09B
Pemrograman Data Spasial
3
1604C151
Database Management
3
1604C19D
Business Intelligence & Data Analytics
3
1604C062
Advanced Native Mobile Programming
3
1604C39B
Decision Support Systems
3
1607C09C
System Testing & Implementation
3
1607C09D
Business Communication
3
1607C09E
Customer Relationship Management
3
1607C09F
ITPreneurship
3
1607C09G
Urban Information System
3
1607C09H
IS Evolving Technology
3
1604C39H
Special Topics in DSAI
3
1604C19H
Emerging Technology
3
1604C29D
Special Topics in GD
3
1608C09P
Special Topics in Multimedia
3
1604C49J
Special Topics in NCS
3
Nama | Keahlian |
---|---|
Ir. Bambang Prijambodo, M.MT. |
|
Dhiani Tresna Absari, S.T., M.Kom. |
|
Liliana, S.T., M.MSI. |
|
Dr. Daniel Soesanto, S.T., M.M |
|
Arizia Aulia Aziiza, S.Pd., M.Kom. |
|